Blogger Kepri Alexa Rank, DA dan PA – Juni 2016

Berawal dari postingan Top 100 Indonesia Travel Blog dari wiranurmansyah.com, beberapa teman dari Blogger Kepri masuk dalam list tersebut, seperti adventurose, linasasmita, danan wahyu dan jalankemanagitu. Namun, list tersebut bukan merupakan list global dan bersifat subjective. Nah, tidak ada salahnya juga dong, member Blogger Kepri membuat list sendiri. Hehe.

Yang akan saya rangkum di sini adalah Alexa Rank Global, DA dan PA. Sebenarnya ada Alexa rank ID, tetapi karena halaman tidak cukup, jadinya dihilangkan saja, lagian katanya Alexa rank ID datanya unpredictable. Bagi yang belum mengetahui apa itu DA dan PA, bisa merujuk ke ulasan teh Lina di sini.

List di bawah ini saya buat dengan ketentuan-ketentuan dan kriteria sebagai berikut:

  1. Blogger list saya ambil dari grup Facebook Blogger Kepri bulan Juni 2016.
  2. Alexa rank dicek menggunakan www.alexarankchecker.com dan massalexa.com sebagai pembanding dan konfirmasi. Selanjutnya, sampling menggunakan official website www.alexa.com sebagai validasi.
  3. DA dan PA dicek menggunakan official website dari www.moz.com, satu per satu.
  4. Khusus DA dan PA hanya untuk yang sudah memiliki Top Level Domain.
  5. Nilai DA dan PA diambil dari nilai tertinggi antara http:// dan http://www. Ya, saya cek dua duanya.
  6. Sorting berdasarkan Alexa Rank.

Sebelum menuju ke list Blogger Kepri Alexa Rank, DA dan PA, baiknya kita bahas dulu bagaimana trend ranking dari bulan Mei ke bulan Juni 2016.

  • Untuk Alexa Rank, rata rata member Blogger Kepri nampaknya mulai diet. Terlihat dengan grafik yang menurun drastis sebanyak 7.47% yang berarti menunjukkan bahwa ranking Alexa menjadi semakin ramping. Hampir semua member ranking Alexa-nya naik bulan ini, termasuk saya yang dari 15 juta merosot ke 5 jutaan. Good job, guys!
  • Untuk DA, walaupun di grup dibahas tentang turunnya nilai DA, namun rata rata untuk semua member mengalami kenaikan yang lumayan sebanyak 0.94%, yang berarti tidak semua member mengalami penurunan. Sepertinya member senior saja nih yang mengalami penurunan.
  • Untuk PA mengalami kenaikan sebanyak 3.61% yang bisa dibilang cukup signifikan.

Alexa, DA & PA Chart May – June 2016

Blogger Kepri Alexa Rank, DA dan PA Juni 2016

Dan inilah list Blogger Kepri Alexa Rank, DA dan PA edisi bulan Juni 2016

# Nama Blog Rank DA PA
1 Muhammat Rasid Ridho emerer.com 370,944 17 30
2 Danan Wahyu Sumirat dananwahyu.com 388,314 31 43
3 Ahmadi Sultan jokka2traveller.com 513,243 6 1
4 Dian Radiata adventurose.com 528,817 25 37
5 Muhammad Albar albarnation.com 528,969 22 33
6 Lina W. Sasmita linasasmita.com 559,095 23 35
7 Sopandi Ahmad alewoh.com 711,559 9 20
8 Hermawan mivecblog.com 593,779 13 30
9 Iqbal Rois jalankemanagitu.com 876,707 20 32
10 Arreza MP arrezamp.com 1,059,758 16 28
11 Hanna HM Zwan hmzwan.com 1,142,018 23 34
12 Akut Wibowo enjoybatam.com 1,213,243 27 34
13 Ana Ummu Fitry unizara.com 1,326,894 18 31
14 Aji wibowo batam-dine.com 1,359,082 13 23
15 Wahyu Budi. Argo semesta-berbicara.com 1,365,580 14 27
16 Chahaya Simanjuntak catatantraveler.com 1,557,581 16 28
17 Riawany Elita riawanielyta.com 1,642,112 22 34
18 Chairudin Lukman chai-capcay.com 1,672,324 14 25
19 Sarah sarahjalan.com 1,748,614 4 20
20 Eka Handayani hijabtraveller.com 2,069,161 13 27
21 Arreza MP visitkepri.com 2,097,014 11 24
22 Rina Simanungkalit jalanrina.com 2,097,848 17 30
23 Agus Saputra Asad livejournalofasad.com 2,467,300 16 30
24 Sugiarto batamevent.org 2,952,020 13 26
25 Chotijah Choty piknikcantik.com 3,293,280 15 29
26 Fadli Uno fadlifadli.wordpress.com 3,522,492
27 Cahya Sumirat lihatkepri.com 3,622,432 14 23
28 Meri seniberjalan.com 3,888,125 16 22
29 Jogie Suaduon jogie.wordpress.com 4,418,296
30 Dian Fernanda diananda.com 4,582,434 9 24
31 Akut Wibowo akutwibowo.com 5,290,907 1 1
32 Prijanto Rabbani prijantorabbani.com 5,664,977 13 21
33 Bengkel Saham bengkelsaham.trade 5,901,636 1 1
34 Ira Novita langkahseribu.com 5,965,373 1 1
35 Cucum Suminar bataminenglish.id 6,311,997 11 24
36 Annisa Rizki Sakih annisakih.blogspot.co.id 6,769,502
37 Mohamad Fauzi fauzisukajujitsu.blogspot.co.id 7,625,551
38 Andi Langit andylangit.com 7,783,759 14 20
39 Sarni Kurniati Lajareng sakurasarni.com 7,890,927 13 24
40 Wenni C. Prihandani mengisijeda.wordpress.com 9,277,546
41 Sopandi Ahmad opan.biz 10,150,841 14 17
42 Adam Pahlevi adamouji.com 11,300,522 8 22
43 Santo Lase lafo-kofi.blogspot.co.id 12,921,540
44 mardaud mardaud.wordpress.com 15,519,229
45 Oke Vienansyah ovienansyah.com 16,414,052 12 26
46 Cucum Suminar kompasiana.com/cucum-suminar 1,436
47 Tiurma Panjaitan iyongbatam.com 0 9 23
48 Waro Mukri ngopicantik.net 0 10 23
49 Wenni C. Prihandani wenceu.blogspot.com 0
50 Lubis Sunan mardalan.wordpress.com 0
51 Winahyu Indri kazkacorner.wordpress.com 0
52 Hanna Ester hanaester.blogspot.com 0
53 Qistina Satriavi Yusuf qistinasatriavi.blogspot.com 0
54 Debby Yuni Anita Andri debbydabby.blogspot.com 0
55 Ahmad Dani bacaanbisnis.blogspot.com 0
56 Adji Chiko sangsuperstar.blogspot.com 0
57 Bams Nektar bamsnektar.blogspot.com 0
58 M. Patli Khailani pangkhailani.blogspot.co.id 0
59 Jumie Arifin jumiearifin.blogspot.com 0
60 Reynold mangan123.blogspot.co.id 0
61 Zelfejri Bakri zelfejribakri.blogspot.com 0
62 Nana Marlina putiekoja.blogspot.com 0
63 Dudun Buldani buldanich.blogspot.com 0
64 Asih asihtraveling.blogspot.com 0
65 Mahyuni Rambe yunirambe.blogspot.com 0
66 Chandra Tanuwijaya backpagram.blogspot.com 0
67 Sugianto tabloidrumahterkini.blogspot.com 0

Revision History:

23 June 16:

  • Added Hermawan | http://mivecblog.com | no. 8
  • Added Ira Novita | http://langkahseribu.com | no. 34
  • Added Santo Lase | http://lafo-kofi.blogspot.co.id | no. 43

- Matched Content -

alexablogger kepridaparank
Comments (30)
Add Comment
  • gugun

    saya ikutan dong mas haha

  • Albarnation

    terimaksih mas sudah masukin, mantap ulasannya

  • batamevent

    terima kasih AW.com he he
    ternyata batam event masuk dalam list juga…
    semoga bisa menyusul dengan para mastah bloger kepri

    • Akut Wibowo

      Pastinya masuk dong mas Sugi 🙂

    • Akut Wibowo

      OK Pak Santo, akan selalu saya update setiap bulan 🙂

  • Cucum Suminar

    Wah kirain blog saya paling bontot. Semangat ah posting2 lagi

  • cumilebay.com

    Ayo semakin semangat buat sharing berbagai hal di blog … Sukses terus buat blogger kepri

  • muhammat.rasid.ridho

    Horeee !
    Punya Rasid bisa No 1.

    Tapi baru 2 posting lho, yang kategori jalan jalan.
    Yang lain sih pemrograman, jaringan dan teman temannya.
    hehehe

    Terima kasih banyak bang Akut Wibowo.

    • Akut Wibowo

      Yaaayy, this is the winner of this month!

      Ini bukan terbatas pada kategori apapun mas, yang penting punya blog dan anggota Blogger Kepri.

      Congrats!

  • ahmadisultan

    Alhamdulillah ya, Alexa makin cakep, DA juga sudah ada 🙂

    • Akut Wibowo

      Ntar kita liat perkembangannya bulan depan bang.. Pasti makin cakep!

  • Hermawan - MivecBlog.com

    Mantab mas… sayang blog saya ga ada… ya jelas… baru gabung di FB blogger kepri n belum pernah posting ato komen hehehe #malu

    Salam kenal mas…

    • Akut Wibowo

      Salam kenal juga mas..

      Nanti saya masukkan yaa..
      Yang lama gabung pun ada yang belum saya masukkan soalnya yang form di Facebook grup belum diisi..

  • omnduut

    Blogger Kepri kece kece 😀

    • Akut Wibowo

      Sama sama bang Roy, anyway, foto semalam yang sempet ter-capture ke kamera bisa share ke saya bang 😀

  • sarah eyie

    keren mas AW, langsung update… semakin semangat BW ni…jangan kaget kalo saya mulai ada dimana2 ya…hahahahha demi si alexa..

    • Akut Wibowo

      Saya pun mulai ekspansi merajalela nih, kejar target! 😀

    • Akut Wibowo

      nyebutin inisial saya ya mas 😀

  • Dian Radiata

    Wow! Keren! dibikin list… Makasih mas Akut… Tapi kayaknya itu DA ama PA kemarin ya? Soalnya hari ini DA ama PA-ku udah turun, hahahaha…

    • Akut Wibowo

      Eh, iya! Ternyata salah masukin data..
      Yang tadi itu data DA dan PA bulan Mei lalu..

      Kalo Alexa Rank dah pas..
      Sekarang udah update lagi, thanks you udah jadi koreksi mb..

  • Asas

    Dari hp gk bisa dilihat ya, mesti dari komputer

    • Akut Wibowo

      Ga bisa memang mas, karena menggunakan table dan template-nya ga responsive..

    • Akut Wibowo

      Lha berarti ga ngisi form di Facebook Grup..
      Udah ditambah kok 🙂